banner 728x250

Polisi bagikan Sarapan Merdeka kepada Masyarakat Di Monas

banner 120x600
banner 468x60

Jakarta Pusat – Polsek Senen bersama Koramil Senen membagikan sarapan Merdeka Gratis kepada pengguna jalan yang melintas dan Masyarakat yang berkunjung ke Monumen nasional Jakarta. Sabtu pagi (17/8/2024).

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro,SH., S.I.K., Msi Melalui Kapolsek Senen AKP Bambang Santoso., SH., MH, mengatakan pembagian Sarapan merdeka gratis ini dalam rangka memperingati Hari kemerdekaan Republik Indonesia Ke 79 dibagikan kepada pengguna jalan di Jalan merdeka Barat serta pengunjung wisata tujuan ke Monumen Nasional.

banner 325x300

Sarapan Merdeka Gratis ini dibagikan kepada pengguna jalan dan masyarakat yang berkunjunh ke Monas sebanyak 7900 Bungkus yang sudah disiapkan untuk dikosumsi berupa nasi goreng lengkap.

Masyarakat menyambut positif dan mengapresiasi kepada Polri, khususnya Polsek Senen yang peduli kepada masyarakat dan terbantu terbantu mendapatkan sarapan Gratis.

(Humas Polres Metro Jakarta Pusat/Bamsur)
 

banner 325x300

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *